Selasa, 07 Juni 2011

Sony Ericsson U100i Yari, Ponsel Gaming Ok Desain Slide

Harga Sony Ericsson Yari U100i, ponsel slide musik murah, kelebihan dan kekurangan SE Yari



Sony Ericsson Yari termasuk dalam jajaran keluarga Useries dengan nama U100i. Hampir sama seperti U1i Satio dan U1i Aino, Yari membawa beberapa kelebihan dibanding seri lain yang secara khusus mewakili tiap sektor/kelihaian masing-masing seri seperti seri W yang mengedepankan fitur musik, seri C dan K hebat di kameranya, seri P untuk pebisnis/enterprise dan sebagainya. Nah, seri U disini adalah untuk menggabungkan beberapa seri sekaligus untuk berkolaborasi membentuk sebuah perangkat yang bisa dibilang 'serba bisa'.







Harga Sony Ericsson Yari U100i, ponsel slide musik murah, kelebihan dan kekurangan SE Yari SE Yari tidak segarang kedua saudaranya diatas. Berbekal desain slide yang cukup minimalis, Yari membawa beberapa fitur standar khas ponsel Mid End (Kelas Menengah) seperti Kamera 5 megapiksel autofokus. Kamera ini sudah ditemani oleh lampu kilat berjenis LED. Sementara buat penggiat dunia maya sudah disediakan akses data sekelas HSDPA dan HSUPA yang siap menemani berselancar ria seperti menonton video YouTube lewat aplikasi yang telah terinstal mengirim gambar/foto ke jejaring sosial dan masih banyak lagi yang bisa dilakukan dengan si Yari ini.





Kelebihan dan Kelemahan SE YARI



Poin Lebih:

■ Jaringan Tri-Band 3G (HSDPA + HSUPA)

■ Layar 2.4" 16 Juta Warna bersensor accelerometer

■ Kamera 5MP + autofokus + Flash LED

■ Gesture control saat bermain game

■ Built in GPS dengan Navigasi "WisePilot"

■ Bluetooth A2DP dan USB Port



Poin Minus:

■ Belum punya WiFi

■ Keypad dan tombol softkey kurang nyaman

■ Agak lemot ketika membuka Gallery

■ Tak ada USB port standar dan jack 3.5 mm



Harga Sony Ericsson Yari U100i, ponsel slide musik murah, kelebihan dan kekurangan SE Yari



Spesifikasi Lengkap, Fitur dan Harga SE Yari



■ Rilis: sEPTEMBER 2009

■ Dimensi Fisik: 100 x 48 x 15.7 mm Berat: 115 gram

■ Jaringan: qUAD bAND gsm - Dual Band GSM

■ Layar: TFT 16 Juta Warna, 2.4 Inci 240 x 320 Piksel. Accelerometer sensor

■ Kamera: 5MP, autofokus, LED flash. Geo-tagging, face detection, image stabilizer. Video VGA@30fps + kamera depan

■ Memori: 60MB, microSD sampai 16GB (free 1GB)

■ Transfer Data/Koneksi: GPRS 10 / EDGE 10 / HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA 1.8 Mbps. Bluetooth v2.0 with A2DP, USB v2.0

■ Pemutar Audio - Video: MP3/eAAC+/WAV player - MP4/H.264 player

■ Pilihan Warna: Achromatic Black, Cranberry White, Metal Rose

■ Fitur Lainnya: SMS (threaded view), MMS, Email. GPS with A-GPS support; WisePilot Navigator. gesture and motion gaming. Java MIDP 2.0

- TrackID music recognition - Picture editor/blogging - YouTube application - Organizer - Voice memo - Shake control - SensMe

■ Baterai: Standard battery, Li-Po 1000 mAh

• Siaga : 450 Jam •waktu bicara: 10 Jam

■ Harga SE U100i Yari: 1 Jutaan (Harga second Juni 2011)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar