Sony terkenal akan produk smartphone seri XPERIA nya, namun tidak untuk jajaran tablet karena dua tablet Sony yang dirilisnya setaun lalu itu tidak menunjukkan tanda-tanda kesuksesannya. Menyikapi hal terebut, mereka diam-diam sedang menyiapkan tablet terbaru di bawah merek Xperia, yang telah lama digunakan oleh unit bisnis smartphone.
Desain tablet Xperia akan dibuat lebih tipis dari Sony Tablet S sebelumnya, dan diperkuat dengan prosesor quad core Tegra 3 dari Nvidia.
Serangkaian slide presentasi yang menjelaskan tentang rencana pembuatan tablet Xperia dari Sony bereda di internet. Ada keterangan bahwa body tablet Xperia bakal diselimuti materi aluminium dengan ketebalan 8.8 mm.
Lihat Kumpulan Gambar Xperia Tablet S disini
Tak hanya desain, slide presentasi itu juga memajang rencana spesifikasi hardware yang bakal digunakan. Layarnya berukuran 9,4 inci beresolusi 1280x800 pixel. Ia akan dibekali kamera 8MP, baterai 6000mAh, dan akan berjalan dengan sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich.
Berapa Harga Tablet Xperia S?
Tablet Xperia rencananya bakal dirilis dengan model memori internal 16GB, 32GB dan 64GB. Menurut slide presentasi itu, masing-masing model ini akan dihargai 450 dollar AS, 550 dollar AS dan 650 dollar AS atau Rp 4 jutaan untuk versi termurahnya.
Kelebihan dan Kelemahan Sony Xperia Tablet S
PLUS: Dilengkapi dnegan dua buah kamera 8MP (belakang) dan 1.3MP (depan) yang kedunaya bisa merekam video HD masing-masing 1080p dan 720p, sudah mengantongi sertifikat tahan air, kapasitas memori bisa ditingkatkan via microSD, prosesor 1.3GHz Quad Core dnegan RAM 1GB
MINUS: Tidak bisa buat nelpon, resolusi belum HD seperti kompetitornya misalnya Acer Iconia A700 atau iPad 3, kapasitas baterai relatif kecil.
Spesifikasi Sony Xperia Tablet S
GENERAL
2G Network N/A
Announced 2012, August
Status Available. Released 2012, September
BODY
Dimensions 239.8 x 174.4 x 8.8 mm
Weight 570 g
DISPLAY
Type LED-backlit LCD, capacitive touchscreen, 16M colors
Size 800 x 1280 pixels, 9.4 inches (~161 ppi pixel density)
Multitouch Yes
Protection Oleophobic coating
- Sony Mobile BRAVIA Engine
- IPX-4 certified - water proof
SOUND
Alert types N\A
Loudspeaker Yes, with stereo speakers
3.5mm jack Yes
MEMORY
Card slot SD, up to 32 GB
Internal 16/32/64 GB storage, 1GB RAM
DATA GPRS No
EDGE No
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band
Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP
Infrared port Yes
USB Yes, v2.0
CAMERA
Primary 8 MP, 3264x2448 pixels, autofocus
Features Geo-tagging, touch focus, face detection
Video Yes, 1080p@30fps
Secondary Yes, 1 MP, 720p video
FEATURES
Android OS, v4.0.3 (Ice Cream Sandwich)
Chipset Nvidia Tegra 3
CPU Quad-core 1.3 GHz Cortex-A9
GPU ULP GeForce
Sensors Accelerometer, gyro, compass
Messaging Email, Push Mail, IM, RSS
Browser HTML
Radio No
GPS Yes
Java Yes, via Java MIDP emulator
Colors Black/Silver
- TV-out (via MHL A/V link)
- SNS integration
- MP4/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/eAAC+ player
- Organizer
- Document viewer
- Photo viewer/editor
- Voice memo
- Predictive text input
BATTERY
Standard battery, Li-Ion 6000 mAh
via kompas.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar