Jumat, 06 Mei 2011

LG GT540: Android kelas menengah desain sporty

Zona Inormasi Teknologi Terkini | Harga dan Spesifikasi Handphone Terbaru

↑ Grab this Headline Animator

LG GT540 oPTIMUS aNDROID, handphone android layar sentuh murah, ponsel OS android optimus



LG GT540 Optimus merupakan ponsel Android 1.6 Donut berdesaon full touchscreen seperti kebanyakan hadset Android di pasaran. Berbekal layar sentuh resistif 3.2 incinya, kita dapat menjelajah menu dan fitur-fitur di dalamnya lewat suguhan interface Android.



Walaupun tergolong ponsel android murah meriah, LG GT540 Optimus cukup lihat untuk urusan multimedia. Sebut saja keberadaan pemutar file DivX - XviD yang biasanya hanya terdapat pada ponsel berharga diatas rata-rata. Andapun tak perlu kecewa soal urusan pengabadian momen/gambar lewat kamera 3.2 megapiksel autofokus. Dengan sokongan baterai Li-Ion 1500 mAH, LG Optimus bisa bertahan selama 500 jam dalam keadaan siaga serta bisa diajak berbicara nonstop selama 7 jam lebih.



Kelebihan dan Kelemahan LG GT540 Optimus



Poin Lebih:

- Pemutar file DivX / XviD

- Kamera 3.2 MP autofokus

- Jaringan HSDPA

- WiFi, Bluetooth A2DP



Poin Minus:

- Android masih versi lama

- Layar masih resistif

- Tanpa lampu flash


LG GT540 oPTIMUS aNDROID, handphone android layar sentuh murah, ponsel OS android optimus



Spesifikasi Lengkap, Fitur dan Harga LG GT540 Optimus



¤ Dimensi Fisik: 109 x 54.5 x 12.7 mm

¤ Berat: 115.5 gram

¤ Jaringan: GSM - HSDPA

¤ Layar: TFT resistif touchscreen 256 ribu warna, 3.0" 320 x 480 piksel, accelerometer

¤ Kamera: 3.2 MP, autofokus

¤ OS - Processor: Android OS, v1.6 (Donut) bisa diupgrade ke v2.1 Eclair - Prosessor 600 MHz

¤ Memori: 139 MB, RAM 156MB, microSD sampai 32GB

¤ Transfer Data: GPRS, EDGE, HSDPA 7.2 Mbps

¤ Konektivitas: WiFi, Bluetooth, kabel data microUSB

¤ Pemutar Audio - Video:MP3/WAV/WMA/eAAC+ player - MP4/DivX/Xvid/H.264/H.263/WMV player

¤ Fitur Lainnya: SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM Browser HTML Radio Stereo FM radio with RDS Games, Colors (Black, White, Pink), GPS/A-GPS, Java (via Java MIDP emulator), Social networking integration with live updates

- Google Search, Maps, Gmail - YouTube, Google Talk ¤ Baterai: Standard battery, Li-Ion 1500 mAh

Siaga: 500 jam

Talktime: 7.2 jam

¤ Harga second: 1.6 Jutaan (Mei 2011)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar