Meneruskan perjuangan kedua saudaranya, Samsung wave525 dan Samsung wave533 (Pro 2) mengUsungplatform/ OS bikinan Samsung sendiri, Bada. Samsung S8530 Wave II tampil jeuh lebih greget dan powerful dari kedua pendahulunya tersebut dengan platform terbaru pula, Bada OS 1.2.
Samsung wave II dipersenjatai dengan prosessor Hummingbird berkecepatan 1GHz yang akan mengontrol pebuh semua fitur dan pengoperasiannya meliputi kamera 5MP autofokus, koneksi HSDPA hingga HSUPA yang merupakan sarana upload berkecepatan tinggi serta fitur-fitur hiburan lain semisal music hingga video Xvid dan DivX yang sudah termasuk dalam fitur bawaannya.
Desain Samsung Wave II ini terlihat ramping dan tidak terlalu tebal. Dengan body yang boleh dibilang slim (11.8 mm) menjadikannya enak digenggam, namun material solid yang dibawanya berimbas pada bobot yang agak lumayan, sekitar 135 gram. Sebagai energi untuk mensupply aktifitas ponsel, Samsung mempercayakan baterai berjenis Li-Ion berkapasitas 1500 mAH yang sanggup beroperasi selama 600 jam dalam mode 2G dan 500 jam ketika 3G diaktifkan.
Kelebihan dan Kelemahan
Poin Lebih:
• OS Bada 1.2
• Prosessor Hummingbird 1GHz
• Layar sentuh kapasitif 3.7 Inci yang dilindungi Gorilla Glass anti gores
• Pemutar video DivX/XviD
• Kamera 5MP autofokus + LED Flash
• Memori internal 2GB
Poin Minus:
• Belum support HDMI
Spesifikasi Lengkap, Fitur dan Harga Samsung wave II S8530
• Dimensi Fisik: 123.9 x 59.8 x 11.8 mm
• Berat: 135 gram
• Jaringan: QuadBand GSM & HSDPA
• Layar: Super Clear LCD kapasitif touchscreen, 16 Juta warna, 480 x 800 piksel, 3.7"
- Gorilla Glass display - Accelerometer sensor for UI auto-rotate - Multi-touch input method - Proximity sensor for auto turn-off - TouchWiz UI 3.0 - Handwriting recognition - Smart unlock
• Kamera: 5MP, autofokus, LED Flash, video 720p@30fps, video light, Fitur: Geo-tagging, face, smile and blink detection, image stablilization, touch focus
• OS - Processor: Bada OS, v1.2 - 1 GHz ARM Cortex-A8 processor, PowerVR SGX540 GPU, Hummingbird chipset
• Memori: 2GB, microSD sampai 32GB (free 2GB)
• Transfer Data: GPRS 10, EDGE 10, HSDPA 3.6 Mbps; HSUPA, 2 Mbps
• Konektivitas: Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, Bluetooth v3.0 A2DP, microUSB 2.0, Jack 3.5 mm
• Pemutar Audio - Video: MP3/WAV/WMA/eAAC+ player - MP4/MKV/H.263/H.264/WMV/Xvid/DivX video player mendukung DNSe (Digital Natural Sound Engine)
• Fitur Lainnya: SMS, MMS, Email, Push Email, Palringo IM Browser WAP 2.0/xHTML, HTML Radio Stereo FM radio with RDS, FM recording, with A-GPS support, Samsung Mobile Navigator Java MIDP 2.0 - Digital compass, TV-Out, Organizer, Music recognition, Picsel document viewer, Image editor, Voice memo, Predictive text input (T9 Trace)
• Baterai: Standard battery, Li-Ion 1500 mAh
Siaga: 600 jam
Talktime: 13 jam
¤ Harga: 3.5 Juta (Mei 2011)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar