Rabu, 07 Maret 2012

Apple iPad 3, kinerja grafis lebih cepat dari Quad Core Tegra 3 layarnya pake Retina Display

Zona Inormasi Teknologi Terkini | Harga dan Spesifikasi Handphone Terbaru

↑ Grab this Headline Animator

Apple telah mengungkap tabir keberadaan iPad generasi baru publik dengan nama Apple iPad 3. Tablet Appple generasi baru in dibekali dengan layar retina display (itu berarti resolusinya jauh lebih besar dibanding iPad 2) serta dukungan konektifitas 4G.



Secara fisik, desain iPad 3 tak jauh berbeda dengan iPad sebelumnya, ukuran layarnya masih 9.7 inci. Di bagian belakang juga terdapat lapisan logam seperti halnya iPad 2. Bobot iPad 3 sedikit lebih berat dibanding iPad 3, untuk ketebalannya, tablet ini memang tak setipis iPad 2 yakni 9.3 mm.







gambar ipad 3, harga dan spesifikasi tablet apple ipad 3, resolusio layar ipad terbaru 2012, kapasitas memori dan harga ipad baru



gambar ipad 3, harga dan spesifikasi tablet apple ipad 3, resolusio layar ipad terbaru 2012, kapasitas memori dan harga ipad baru


gambar ipad 3, harga dan spesifikasi tablet apple ipad 3, resolusio layar ipad terbaru 2012, kapasitas memori dan harga ipad baru



gambar ipad 3, harga dan spesifikasi tablet apple ipad 3, resolusio layar ipad terbaru 2012, kapasitas memori dan harga ipad baru





Bicara soal layar, terutama resolusinya, layar iPad 3 resolusinya meningkat 4 kali lipat dibanding iPad 2 berkat retina display 2048 x 1536 piksel yang dimilikinya, ini tentu membuat tampilan gambaj ataupun informasi lain di dalamnya menjadi semakin tajam. Soal kekayaan warna juga diklaim 44% lebih baik dibanding pendahulunya.



Fitur-fitur terbaru iPad 3 yang tak dimiliki iPad sebelumnya:


  1. Retina Display: Resolusi 2048 x 1536 pixel dengan kepadatan 264 pixel per inci. Artinya, tampilannya mendekati tampilan cetak / majalah jika dilihat dari jarak 15 inci.

  2. Prosesor A5X: Prosesor yang digunakan adalah Apple A5X, yang memiliki prosesor dual core dan prosesor grafis empat inti (quad core). Kekuatannya diklaim 2 kali lipat Tegra 3.

  3. Kamera 5MP: Kameranya kurang lebih serupa dengan yang digunakan di iPhone 4S, hanya kemampuannya 5MP dan bukan 8MP.

  4. iSight: Kamera belakang itu diberi nama iSight, ia memiliki kemampuan merekam video 1080p 30 fps.

  5. Tanpa Siri: iPad baru memiliki kemampuan untuk mendiktekan email dan lain-lain. Teknologinya mungkin serupa dengan yang dipakai di Siri.

  6. LTE: iPad terbaru sudah mendukung kemampuan jaringan 4G LTE. Untuk pengguna di Indonesia, kabar ini diabaikan dulu saja sampai jaringannya tersedia di sini.

  7. Ketersediaan: Perangkat ini akan tersedia pekan depan, mulai 16 Maret 2012 di Amerika Serikat, Kanada, Inggris, Prancis, Jerman, Swiss, Jepang, Hong Kong, Australia dan Singapura.

  8. Harga: Kisaran harganya adalah 499 dollar AS (16GB), 599 dollar AS (32 GB) dan 699 dollar AS (64GB). Ada harga yang lebih mahal untuk iPad berkemampuan 4G.




Kelebihan dan Kelemahan iPad 3



Poin Plus


  • Layar IPS display 9.7 inci retina display 1536 x 2048 pixels dilapisi oleophobic coating seperti halnya Galaxy Nexus

  • Bluetooth v4.0 seperti iPhone 4S

  • Mendukung koneksi 4G

  • Menggunakan chipset A5X yang grafisnya diklaim 2x lebih bagus dari Tegra 3

  • Daya tahan baterai sampai 720 jam


Minusnya


  • Bodi lebih tebal dari iPad 2, tebal iPad 3 adalah 9.4 mm, sedangkan iPad 2 hanya 8.8 mm

  • Tidak ada slot memori eksternal

  • Tidak ada FM Radio




gambar ipad 3, harga dan spesifikasi tablet apple ipad 3, resolusio layar ipad terbaru 2012, kapasitas memori dan harga ipad baru



Spesifikasi Apple iPad 3



  • GENERAL 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 for AT&T

  • CDMA 800 / 1900 for Verizon

  • 3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 for AT&T

  • CDMA2000 1xEV-DO for Verizon

  • 4G Network LTE 700 MHz Class 17 / 2100 for AT&T

  • LTE 700 MHz Class 13 for Verizon

  • Announced 2012, March

  • Status Coming soon. 2012, March 16

  • BODY Dimensions 241.2 x 185.7 x 9.4 mm

  • Weight 662 g

  • DISPLAY Type LED-backlit IPS TFT, capacitive touchscreen, 16M colors

  • Size 1536 x 2048 pixels, 9.7 inches (~264 ppi pixel density)

  • Multitouch Yes

  • Protection Scratch-resistant glass, oleophobic coating

  • SOUND Alert types N/A

  • Loudspeaker Yes

  • 3.5mm jack Yes

  • MEMORY Card slot No

  • Internal 16/32/64 GB storage

  • DATA GPRS Yes

  • EDGE Yes

  • Speed HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, LTE, 73 Mbps; Rev. A, up to 3.1 Mbps

  • WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n

  • Bluetooth Yes, v4.0 with A2DP, EDR

  • USB Yes, v2.0

  • CAMERA Primary 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus

  • Features Touch focus, geo-tagging, HDR, face detection

  • Video Yes, 1080p@30fps, video stabilization

  • Secondary Yes, VGA

  • FEATURES OS iOS 5

  • Chipset Apple A5X

  • CPU Dual-core 1 GHz Cortex-A9

  • GPU PowerVR SGX543MP4

  • Sensors Accelerometer, gyro, compass

  • Messaging iMessage, Email, Push Email, IM

  • Browser HTML (Safari)

  • Radio No

  • GPS Yes, with A-GPS support

  • Java No

  • Colors Black, White

  • - MicroSIM card support only

  • - iCloud cloud service

  • - Twitter integration

  • - MP4/MP3/WAV/AAC player

  • - Photo viewer/editor

  • - Audio&video player/editor

  • - Voice dictation

  • - iBooks PDF reader

  • - Google Maps

  • - TV-out

  • BATTERY Standard battery, Li-Po 42.5 Wh

  • Stand-by Up to 720 h

  • Talk time Up to 10 h




Tidak ada komentar:

Posting Komentar